Mahasiswa

Marvelous! Mahasiswa IP UMY Gaet Medali Emas dalam Kompetisi Pencak Silat Nasional

March 19, 2024, oleh: superadmin

Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (IP UMY) kembali menorah prestasi di tingkat nasional pada bulan Maret 2024 ini. Mahasiswa itu adalah Dila Saputri Ratnawati (Ilmu Pemerintahan 2021) yang menyabet medali emas tanding kelas C dewasa. Dila, mewakili UKM Tapak Suci UMY dalam Kejuaraan Pencak Silat Piala Dandim 0821, Kemenpora, Tingkat Nasional 2024 pada (8/3/2024).

Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Gagas REDEMPOL Saat Indonesia Rayakan Demokrasi

March 7, 2024, oleh: superadmin

Sebagai seorang mahasiswa, sudah seyogyanya menciptakan terobosan baru yang berkontribusi terhadap kemajuan peradaban. Inovasi yang diberikan dapat berupa pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi maupun gerakan sosial. Sebagaimana yang dilakukan oleh Muhammad Iqbal Kholidin, mahasiswa Ilmu Pemerintahan UMY yang menggagas REDEMPOL saat Indonesia sedang merayakan pesta demokrasinya. Redempol ini adalah ruang atau lembaga yang berfokus pada edukasi

Marvelous! Mahasiswa IP UMY Menangkan Juara Pilmapres Tahun 2024

February 24, 2024, oleh: superadmin

Yogyakarta (24/2) – Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (IP UMY) kembali mengukir prestasi di awal Tahun 2024. UMY rutin menyelenggarakan pemilihan mahasiswa berprestasi (pilmapres) setiap tahunnya. Kompetisi ini ditujukan untuk mempersiapkan mahasiswa berprestasi dalam kompetisi nasional. Mahasiswa IP UMY juga berkontribusi dalam kompetisi Pilmapres Tahun 2024. mahasiswa terbaik yang digadang oleh IP UMY adalah

Mervelous! Mahasiswa Ilmu Pemerintahan UMY Kembali Torehkan Prestasi Dalam Skala Nasional

January 16, 2024, oleh: superadmin

Yogyakarta – Prestasi merupakan salah satu tradisi yang terus dipupuk oleh Program Studi Ilmu Pemerintahan UMY. Beberapa upaya dilakukan oleh Program Studi Ilmu Pemerintahan guna mengembangkan bakat dan minat mahasiswa dalam hal akademik dan non akademik. Memasuki awal tahun 2024, Program Studi Ilmu Pemerintahan kembali mendapatkan angin segar berkat torehan prestasi salah satu Mahasiswa Ilmu

Prodi IP selenggarakan Seminar Nasional dengan Tema “Navigating Peatland Governance and Bioeconomy Transition : Insights from Indonesia, Finland and Europe Union”

January 5, 2024, oleh: superadmin

Yogyakarta (04/01) – Program Studi Ilmu Pemerintahan UMY (Prodi IP UMY) besama dengan International Program of Government Affairs and Administration (Igov UMY) selenggarakan acara Seminar Nasional dengan tema “Navigating Peatland Governance and Bioeconomy Transition : Insights from Indonesia, Finland and Europe Union” yang diselenggarakan secara offline di iRuang sidang Gedung AR Fachruddin A Lt.5 Universitas

Selamat! Program Studi Ilmu Pemerintahan Luluskan 47 Wisudawan Pada Wisuda Periode II 2023/2024

December 6, 2023, oleh: superadmin

Yogyakarta (06/12) – Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) kembali menyelenggarakan wisuda periode II pada tanggal 06-07 Desember 2023. Wisuda yang dilaksanakan selama dua hari tersebut dilaksanakan secara luring di Sportorium Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Wisuda merupakan sebuah momen yang sangat ditunggu oleh seluruh mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan baik di jenjang Sarjana, Pascasarjana maupun Doktoral. Sejatinya, seorang

Siapkan Dengan Baik! Pendaftaran Ujian Proposal dan Ujian Skripsi Bulan Januari Sudah Dibuka

December 2, 2023, oleh: superadmin

Yogyakarta (02/12) – Kabar gembira bagi Sobat IP yang tengan menempuh tahap akhir perkuliahan atau skripsi. Pendaftaran Seminar Proposal (Sempro) serta Ujian Skripsi (Pendadaran) pada bulan Januari telah dibuka mulai pada hari Jumat, 01 Desember hingga Minggu, 31 Desember 2023 untuk mekanisme serta persyaratan yang dibutuhkan Sobat IP dapat melihat dalam lampiran berikut :   

Dosen IP UMY Berkontribusi Aktif dalam Penyelenggaraan International Conference di Jambi

October 11, 2023, oleh: superadmin

Yogyakarta (11/10) – Pada Senin (2/10) hingga Rabu (4/10) Dosen Program Studi Ilmu Pemerintahan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (IP UMY) berpartisipasi aktif dalam the 1st International Conference on Social and Politics. Seminar internasional yang diselenggarakan oleh Ilmu Pemerintahan Universitas Jambi mengundang beberapa akademisi dari IP UMY untuk berperan didalamnya. Kerjasama antar-akademisi dari berbagai perguruan tinggi diperkuat

Guyub Rukun, Alumni IP UMY Adakan Reuni dengan Dosen di Jambi

October 11, 2023, oleh: superadmin

Yogyakarta (11/10) – Ikatan persaudaraan Alumni Ilmu Pemerintahan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (IP UMY) masih terjalin hingga saat ini. Ikatan alumni yang erat terlihat dari adanya perkumpulan rutin yang diagendakan. Sebagaimana acara reuni tersebut kembali dilakukan pada Selasa (3/10) bersama dengan dosen IP UMY. Pertemuan alumni yang dilakukan atas nama kekeluargaan menjadi langkah awal terjalinnya kolaborasi

IP UMY Terjunkan Mahasiswa Magang Berbasis Penelitian Angkatan Pertama

September 21, 2023, oleh: superadmin

Yogyakarta (21/9) – Di Tahun Akademik 2022/2023 Program Studi Ilmu Pemerintahan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (IP UMY) merilis program baru yakni magang berbasis penelitian. Magang ini ditujukan untuk mewadahi mahasiswa agar memiliki pengalaman kerja sekaligus membantu mahasiswa dalam proses penelitian penyusunan tugas akhir skripsi. Program ini baru mulai dijalankan pada awal Tahun Akademik 2023/2024 yang diawali